Arsip Berita
-
November 6, 2025
Tim Penggerak PKK PBD Gelar Pelatihan Pembuatan Kain Tenun di Kabupaten Maybrat
Maybrat-Tim Penggerak PKK Provinsi Papua Barat Daya menggelar pelatihan pembuatan kain tenun bagi para kader PKK di Kabupaten Maybrat. Kegiatan berlangsung selama tiga hari, mulai 6 hingga 8 November 2025, bertempat di Gedung Samu Bah Ayamaru.
-
November 4, 2025
Dinas Kesehatan PBD Tingkatkan Mutu Pelayanan Publik Melalui Pelatihan Penyusunan SOP
SORONG-Dalam rangka meningkatkan tata kelola dan standar pelayanan publik di sektor kesehatan, Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (Dinkes P2KB) Provinsi Papua Barat Daya menggelar pelatihan penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) di Belagri Hotel, Kota Sorong, Selasa (04/11/2025).
-
November 3, 2025
Pemprov PBD Jajaki Kerja Sama Investasi dengan Uni Emirat Arab
SORONG-Pemerintah Provinsi Papua Barat Daya menggelar jamuan makan malam dengan Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, H.E. Abdullah Salem AlDhaheri, beserta rombongan yang berlangsung hangat di Layar Gading Resto, Kota Sorong, Senin (03/11/2025) malam.
-
November 2, 2025
Gubernur PBD Terima Kunjungan Dubes UEA, Bahas Peluang Kerjasama Investasi
SORONG-Gubernur Papua Barat Daya, Elisa Kambu, S.Sos, menerima kunjungan Duta Besar (Dubes) Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, H.E. Abdullah Salem AlDhaheri, beserta rombongan di Marina Star Resto, Kota Sorong, Minggu (02/11/2025).
-
October 30, 2025
Gubernur PBD Sambut Kunjungan Kerja Komisi IV DPR RI di Sorong
SORONG-Gubernur Papua Barat Daya, Elisa Kambu, S.Sos, menyambut Kunjungan Kerja Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) di Provinsi Papua Barat Daya, Kamis (30/10/2025).